Hari ini saya mau share tentang transaksi yang terdapat dalam proses pembelian dan penjualan obligasi ...semoga bermafaat
Contoh kasus
- Pada 1 Agustus 2009, PT. Avant
membeli 300 lembar obligasi PT. Grade dengan nilai nominal Rp200.000 per
lembar, umur 5 tahun, kurs 99%, bunga obligasi 12% per tahun. Bunga
dibayar tiap 1 Februari dan 1 Agustus. Metode amortisasi menggunakan garis
lurus.
Diminta: buatlah catatan akuntansi PT. Avant dan PT. Grade untuk transaksi sebagai
berikut, sehingga Anda dapat membandingkan jurnal yang dibuat oleh kedua PT
tersebut.
a.
Jurnal
pembelian obligasi 1 Agustus 2009.
b.
Jurnal
penyesuaian 31 Desember 2009.
c.
Jurnal
penutup 31 Desember 2009.
d.
Jurnal
balik 1 Januari 2010.
e.
Jurnal
jatuh tempo bunga dan amortisasi 1 Februari 2010. Jawaban
Perhitungan penjualan
Harga kurs : 300 lbr @
Rp. 200.000 x 99% = Rp.
59.400.000
Provisi dan
lain-lain = Rp. 0
![]() |
Hasil penjualan obligasi = Rp. 59.400.000
Bunga yang sudah berjalan
( 1/02/09 s.d 1/08/09 )

Jumlah yang diterima PT
Grade = Rp. 63.000.000
Disagio obligasi = Rp 6.000.000 – Rp
59.400.000 = Rp. 600.000
Pencatatan transaksi
tanggal 01/08/09 ( Mencatat obligasi terjual )
Jurnal
yang di catat PT Grade
Keterangan Debet Kredit
Kas Rp. 63.000.000
Disagio Rp. 600.000
Utang Obligasi Rp.
60.000.000
Biaya
bunga Obligasi Rp. 3.600.000
Jurnal bunga berjalan
Keterangan Debet Kredit
Biaya bunga obligasi Rp. 3.600.000
Utang bunga obligasi Rp.
3.600.000
Jurnal Penyesuaian tanggal 31/12/09
Pembayaran bunga berjalan obligasi
1/08/09 s.d 31/12/09 = 4
bulan
Rp. 60.000.000 x 4/12 x
12% = Rp. 2.400.000
Keterangan Debet Kredit
Biaya bunga obligasi Rp. 2.400.000
Utang
bunga obligasi Rp.
2.400.000
Amortisasi Disagio
Disagio
= Rp. 6.000.000 – Rp. 59.400.000 = Rp. 600.000 ( Harga penjualan < Harga
Nominal )
Umur
amortisas 5 tahun ( 5 x 12 bulan = 60 bulan )
Amortisasi Disagio perbulan = Rp. 600.000/
60 bulan = Rp. 10.000
Amortisasi Disagio ( 1/08/09 – 31/12/09 = 4
bulan ) 4 bulan @ Rp. 10.000 = Rp. 40.000 Keterangan Debet Kredit
Biaya bunga obligasi Rp. 40.000
Disagio
obligasi Rp.
40.000
Jurnal Penutup tanggal 31/12/09
Keterangan Debet Kredit
Ikhtisar L/R Rp. 2.440.000
Biaya
bunga obligasi Rp,
2.440.000
Jurnal Pembalik tanggal 01/01/10
Keterangan Debet Kredit
Utang bunga obligasi Rp. 2.400.000
Biaya
bunga obligasi Rp.
2.400.000
Jurnal jatuh tempo bunga obligasi dan amortisasi disagio per tanggal
01/02/10
Pembayaran bunga jatuh tempo Rp. 60.000.000 x 2/12 x 12% =
Rp. 1.200.000
Keterangan Debet Kredit
Biaya bunga obligasi Rp. 1.200.000
Kas Rp.
1.200.000
Amortisasi disagio ( 2 bulan @ Rp. 10.000 = Rp. 20.000 )
Keterangan Debet Kredit
Biaya bunga obligasi Rp. 20.000
Disagio
obligasi Rp.
20.000
Jurnal
yang di catat PT Avant ( Metode pendekatan L/R )
Jurnal Pembelian
Keterangan Debet Kredit
Penanaman modal dalam
obligasi Rp. 60.000.000
Pendapatan bunga obligasi Rp 3.600.000
Kas Rp. 63.600.000
Jurnal Penyesuaian tanggal 31/12/09
Penerimaan bunga obligasi
1/08/09 s.d 31/12/09 = 4
bulan
Rp. 60.000.000 x 4/12 x
12% = Rp. 2.400.000
Keterangan Debet
Kredit
Kas Rp.
2.400.000
Pendapatan
bunga obligasi Rp.
2.400.000
Jurnal Penutup
Keterangan Debet
Kredit
Pendapatan bunga obligasi Rp. 2.400.000
Iktisar
L/R Rp.
2.400.000
Jurnal Penerimaan bunga obligasi
Keterangan Debet
Kredit
Kas Rp.
1.200.000
Pendapatan
bunga obligasi Rp.
1.200.000
yaps jika ada kesalahan dalam penjelasan tolong dikoreksi ya ...trimss
Salah ketik kali bro
BalasHapusDisagio obligasi = Rp 6.000.000 – Rp 59.400.000 = Rp. 600.000
harusnya
Disagio obligasi = Rp 60.000.000 – Rp 59.400.000 = Rp. 600.000
thak's mas bro artikel nya sangat membantu saya.
BalasHapussukses selalu!!!
thanks koment ya mas gan...jadi semangat deh
BalasHapusthanks atas artikelnya....
BalasHapusIni sangat membantu sy mngerjakan soal
to Gan arwan
BalasHapusallhamdulillah bisa bermanfaat and jangan lupa bacaa artikel yang lainnya ya gan he he he (promosi)
saya kurang sependapat dengan jawaban saudara,baik untuk jurnal PT Grade maupunPT. AVANT,, di mana dalam pencatatannya harus menyajikan disagio obligasi adalah perusahaan penerbit (dalam hal ini adalah PT. AVANT) bukan PT.Grade, karena PT.Grade bertindak sebagai pembeli yang pencatatannya sebesar harga kurs.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusYang PT Avant, untuk Jurnal Penyesuaian 31/12/09
BalasHapusKenapa langsung ke Kas ?
Bukannya nanti dibayarkan di Februari ?
Jadi menurut saya seharusnya
(D)Piutang Bunga Obligasi 2.400.000
(C) Pendapatan Bunga Obligasi 2.400.000
kemudian yang saat Jatuh Tempo di 01/02/10
(D)Kas 3.600.000
(C) Piutang Bunga Obligasi 2.400.000
(C) Pendapatan Bunga Obligasi 1.200.000
eh saya ralat dikit komentar saya di atas, saya kelupaan menyertakan jurnal pembalik saat 1 Jan 2010
BalasHapusJadi jurnal penyesuaian 31/12/09
(D)Piutang Bunga Obligasi 2.400.000
(C) Pendapatan Bunga Obligasi 2.400.000
Jurnal pembalik 01/01/2010
(D) Pendapatan Bunga Obligasi 2.400.000
(C) Piutang Bunga Obligasi 2.400.000
kemudian yang saat Jatuh Tempo di 01/02/10
(D)Kas 3.600.000
(C) Pendapatan Bunga Obligasi 3.600.000
* intinya menurut saya, di 31/12/09 seharusnya tidak ada jurnal kas, karena dibayarkan di 01/02/10
To Mba Atik ...sebelumnya terima kasih atas commentnya tapi untuk case diatas yang menerbitkan obligasi adalah PT Grade bukan PT Avan ( mohon disimak baik-baik casenya) and jika ada pernjurnalan yang salah tolong di share mana yang salah karena didalam akuntansi pencatatan harus bersifat jelas dan tidak rancu...
BalasHapusMas, klu belinya 1 September dan pembayarannya bunga tiap 1 februari dan 1 Agustus, apakah sama caranya dengan pembahasan di atas? Makasih
BalasHapusto mas koko sebelumnya thanks pertanyaannya..oke coba saya jawab ya...
BalasHapusuntuk pembelian ditanggal 1 september 13 untuk penjurnalan sama saja cuma berbeda di perhitungan bunga berjalannya ya ...( tolong diperhatikan perhitungan bunganya )
ups lupa untuk membalas comment mas danuh ( tgl comment 20-10-13 ) alasan saya kenapa saat jurnal penyesuaian PT langsung ke kas bukan ke piutang ,dikarenakan karena saya anggap itu sudah merupakan pendapatan bagi perusahaan ..thanks commentnya ya cahyoo
BalasHapus2. Misalkan FM Company menjual obligasi dengan jatuh tempo 10 tahun, nilai nominal $ 1.000, suku bunga kupon 10%, dan membayar bunga secara enam-bulanan (setengah-tahunan).
BalasHapusa. Dua tahun setelah obligasi diterbitkan, suku bunga yang berlaku atas obligasi sejenis ini menurun menjadi 6%. Pada harga berapa obligasi ini akan dijual?
bisa bantu jawab gak ya gan
thak's mas bro artikel nya sangat membantu saya. Pada harga berapa obligasi ini akan dijual?
BalasHapusbisa bantu jawab gak ya gan.
web design
kalau soalx seperti ini,bagaimana? Foreman company menerbitkan obligasi senilai $800.000 pada 10% dalam jangka waktu 20 tahun pada tanggal 1 janauri 2011 pada harga 119.792 dengan tingkat yield sebesar 8%.Bunga dibayar setiap seyengah tahun 1 januari dan 1 juli.pertanyaannya? 1. jurnal penerbitan obligasi
BalasHapus2.pembayaran bunga dan amortisasi terkait pada tanggal 1 juli 2011
3.akrual bunga dan amortisasi pada tanggal 31 desember 2011